Media Komunikasi Warga; Potensi dan Tantangannya

Media komunikasi komunitas adalah salah satu hal penting dalam melihat keberdayaan warga. Media ini telah menjadi ruang berbagi informasi dan hiburan bagi komunitasnya. Namun, keberadaan media komunikasi komunitas memiliki problematikannya sendiri. Banyak yang gulung tikar, tapi tidak sedikit pula yang masih bertahan. Lantas, bagaimana kondisi media komunikasi komunitas hari ini? Apa potensi dan tantangan yang sedang dihadapi?

Wicara ini mengundang tiga narasumber, yaitu Lek P, Ketua Frekom (Frekuensi Radio Elektronik Komunitas Merapi); Ferdhi F. Putra, peneliti media warga; serta Dian Arymami, Dosen Departemen Ilmu Komunikasi UGM. Alhasil, kita dapat mengetahui kerja media komunikasi komunitas untuk keberdayaan warga.

Video Lainnya